Selasa, 28 Januari 2014

Mereka, Cicit, Cucut, Cuwit, Witwit, Tila dan Tili.

For your information....
Keenam burungku sudah kuberi nama.
Asal nyeplos gara-gara Mama godain Keiko dengan bebunyian
"Cicitcuwit cicitcuwit" munculah ide memberi nama mereka.
Keempat burung yg berada di kandang kiri bernama Cicit, Cucut, Cuwit, Witwit.
Sedangkan dua burung yg baru saja dibeli Mama buat nurutin kemauan bos kecil, Keiko.
Mereka berada di kandang kanan bernama Tila dan Tili.
Selamat datang keenam burung!
Semoga senang bersama keluarga kita dan selamat bergabung :)

Tidak ada komentar: